PANGKEP - Angin Putting Beliung yang mengamuk tadi malam Jum’at (2/4/2021) sekitar 3.15 wit, telah memporak-porandakan sejumlah rumah warga di Kelurahan Bonto Perak Kecamatan Minasate’ne.
Nampak sekian ibu-ibu pemilik rumah merasa sedih atas apa yang dialami mereka, entah apa lagi yang harus dilakukan, rumahnyanya lagi rusak para.
“Kami sangat sedih pak, atas apa yang kami alami, semoga saja secepatnya ada uluran tangan yang bisa membantu kami dalam memperbaiki tempat aku bernaung bersama keluarga” ujar salah seorang ibu yang lagi Nampak mengeluarkan air mata.(herman djide)