Destinasi Wisata Dewi Lamsang, Tokoh Masyarakat Pakkai: Terdapat Nilai- Nilai Sejarah

    Destinasi Wisata Dewi Lamsang, Tokoh Masyarakat Pakkai: Terdapat Nilai- Nilai Sejarah
    Destinasi Wisata Dewi Lamsang, Tokoh Masyarakat Pakkai: Terdapat Nilai- Nilai Sejarah

    PANGKEP - Pakkai S, Pd Salah seorang tokoh masyarakat Kelurahan Kalabirang yang ditemani mengunjungi tempat desitinasi wisata Dewi Lamsang Kelurahan Kalabirang Kecamatan Minasate, ne Kabupaten Pangkep Minggu (28/3/2021) mengungkapkan bahwa Wisata Dewi Lamsang mengandung nilai sejarah.

    Menurutnya bahwa Desa Wisata Alam Patalassang ( Dewi Lamsang) terdapat gua yang biasa digunakan oleh masyarakat setempat untuk melaksanakan prosesi adat pernikahan, di  Dusun patalassang Kelurahan Kalabirang.

    Menurut Pakkai bahwa Kalabirang  dipilih sebagai desa  wisata karena daerah ini sudah sangat terkenal sejak zaman dulu dan  memiliki kekayaan nilai sejarah ada istiadat, budaya, serta kesenian tradisional.

    “Di tempat ini juga banyak peninggalan-peninggalan lain yang mengandung nilai sejarah.  Selain sebagai bagian dari kerja menjaga cagar budaya, pencanangan desa  wisata ini diharapkan akan menarik wisatawan dari luar daerah ke Kabupaten Pangkep, ” ucapnya.

     Dewi Lamsang  merupakan salah satu tempat rekresi yang alami untuk para wisatawan di sulawasi selatan, khususnya di Kabupaten  Pangkep. Dengan  mendapatkan tempat wisata ini, kita harus berjalan kaki dengan jarak dua kilometer dari jalan raya kalabirang, dengan melalu pematan sawa.(herman djide)

    PANGKEP SULSEL
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Ledakan di Depan Gereja Katedral Makassar,...

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Pangkep AKBP Ibrahim Aji Hadiri...

    Berita terkait

    Polling Suara

    Siapakah Presiden Pilihan Anda?
    Please select an option!
    Kamu sudah mengirim pendapat ini sebelumnya!
    Siapakah Presiden Pilihan Anda?

    Total Vote: 912

    Anies Baswedan - A. Muhaimin Iskandar
    41.8 %
    Ganjar Pranowo - Mahfud MD
    14.4 %
    Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka
    43.9 %
    View Options

    Rekomendasi

    Asri Tadda: Bagaimana Gerakan Perubahan Usai Pilpres?
    Tuai Apresiasi Pj Gubernur Sulsel, PERWIRA LPMT Berkerjasama Pemkab Soppeng Terbitkan Catatan Harian Arung Palakka
    Recruitment Panwaslu di Toraja Utara Berlangsung, Malam ini Penilaian Kinerja Metode Fortofolio Bagi Peserta Existing
    Aplikasikan Ilmu Kuliah, Alumni Agroteknologi UMMA Rintis RH Farm Maros
    Satuan Narkoba Polres Barru, Ringkus Pelaku dan BB Puluhan Kilo

    Ikuti Kami