Peringati HUT Persit Kartika Candhra Kirana ke 75, Ibu Ketua dr Vinny Lestary Lakukan Anjangsana ke Desa Kassiloe

    Peringati HUT Persit Kartika Candhra Kirana ke 75, Ibu Ketua dr Vinny Lestary Lakukan Anjangsana ke Desa Kassiloe
    Ibu Ketua Persit Kartika Candrah Cabang XLVKirana lakukan anjangsana di desa Kassiloe Kecata Labakkang.

    PANGKEP - Ketua Persit Kartika Candhra Kirana Cabang XLV Ibu dr Vinny Lestary kini melakukan anjangsana di Kampung Boddie Desa Kassiloe Kecamatan Labakkang Kabupaten Pangkep Selasa (23/3/2021)

    Kegiatan ini dalam memperingat HUT Persit Kartika Candhra Kirana ke-75 ibu dr. Vinny Lestary, Ketua Persit Kartika Candra Kirana Cabang XLV beserta Ibu - Ibu Pengurus Persit Kartika Candhra Kirana kepada Masyarakat telah memberikan bantuan kepada Tuna Netra dan Ibu Tia 50 tahun. 

    Hadir pada giat tersebut 1 .Kpt Inf Jonathan. P(Danramil 1421-04/Labakkang) 2 .Serka Budianto (Babinsa Desa Kassiloe) 3. Serka Rumpa(Babinsa) 4.Serka Sahrir(Babinsa) 5.Serka Karyo(Babinsa) 6.Serda Hasan(Babinsa) 7. Ny Jonatan P. (Ketua Ranting V Kec Labakkang) 8.Ny.Daniel(Seksi sosial) 9.Ibu pengurus Persit KCK Cabang XLV 

    Kemudian rangkaian kegiatan tersebut dilakukanAnjangsana Rombongan memberikan bantuan berupa sembako kepada ibu Tia (Tuna Netra) 

    Kemudian pada Pkl 10.15 wita, Komunikasi sosial oleh Ibu Ketua persit KCK cabang XLV terhadap Ibu Tia (Tuna Netra) mengenai awal mula terkena kebutaan yaitu penderita terkena ketika berumur kl 20 tahun dan sekarang sudah 30 th mengalami kebutaan. 

    Penyebab kebutaan yaitu penderita pernah terjatuh hingga pingsan kemungkinan syaraf ada yg terganggu. 

    Kemudian Pkl 10.40 wita Rombongan meninggalkan tempat dalam keadaan aman. (Herman Djide)

    PANGKEP SULSEL
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    282 Personil Polres Bantaeng Teregistrasi...

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Pangkep AKBP Ibrahim Aji Hadiri...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Pemerintah Desa Lasitae Menyampaikan Terima Kasih dan Evaluasi Mitra Kerja di Tahun Anggaran 2024
    Hendri Kampai: Sudah Saatnya Pemerintah Membangun Koperasi Indonesia Inc., Sebuah Solusi untuk Kesejahteraan Bangsa
    Apel Siaga Kontijensi Tanggap Bencana Polres Bone Bersama Instansi Terkait: Kapolda Sulsel Sampaikan Arahan Strategis
    Andalan Hati Ikut Ambil Bagian Untuk Salurkan Makanan Bagi Warga Terdampak Banjir di Barru
    Suardi Saleh Bersama Legislator Senayan TIS Tinjau Lokasi Bencana Pasca Banjir

    Ikuti Kami