Mentan RI Dinobatkan Jadi Ketua G-20 Bidang Pertanian

    Mentan RI Dinobatkan Jadi Ketua G-20 Bidang Pertanian
    Forum pertemuan menteri pertanian dari negara anggota G-20

    ITALIA - Menteri Pertanian Indonesia Sahrul Yasin Limpo hadiri pertemuan menteri pertanian dari negara anggota G-20 di Florence Italia.

    Pertemuan ini merupakan sebuah forum pertemuan menteri pertanian dari negara anggota G-20.

    Dalam pertemuan ini Indonesia mendapat kebanggaan besar terpilih menjadi Ketua G-20 di bidang pertanian.

    "Sebuah kebanggaan besar Indonesia terpilih menjadi Ketua G-20 di Bidang Pertanian, " ucap Syahrul melalui akun sosial media pribadinya. Sabtu (18/9/2021).

    Hal ini dinobatkan dalam Agriculture Ministerial Meeting G-20 yang diselenggarakan di Florence Italia. Sebuah forum pertemuan menteri pertanian dari negara anggota G-20. 

    "Insya Allah amanah ini akan saya kerjakan dengan sebaik-baiknya demi kemajuan pertanian tanah air, dan upaya mendorong sistem pangan dunia yang berkelanjutan, inklusif, dan tangguh di tengah krisis, " tutur Sahrul Yasin Limpo, mantan gubernur Sulsel dua periode yang saat ini menjabat menteri pertanian Indonesia.

    (Red)

    Jakarta
    MUH. HASYIM HANIS, SE, S.Pd, C.L.E

    MUH. HASYIM HANIS, SE, S.Pd, C.L.E

    Artikel Sebelumnya

    SMAN 20 Makassar Gelar Vaksinasi, Mirdan...

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Pangkep AKBP Ibrahim Aji Hadiri...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolres Pelabuhan Makassar Pimpin Sertijab dan Kenal Pamit Pejabat Utama, Momen Penuh Harapan dan Semangat Baru
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Inovasi KANDAYYA dan WIN DIESEL Semen Tonasa Bersinar di Panggung Internasional
    Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan di Jawa Tengah
    Polres Barru Serahkan Tersangka Penipuan Haji ke Kejaksaan

    Ikuti Kami